Download PROTA Bahasa Indonesia SMP Kelas 7,8,9 Semester 1 dan 2

Posted on

Hallo sobat, pada kesempatan kali ini admin akan berbagai perangkat pembelajaran PROTA (Program Tahunan) Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Kelas 7 sampai 9 Semester Ganjil dan Genap.

PROTA kepanjangan dari Program tahunan merupakan rencana penetapan alokasi waktu selama satu tahun untuk mencapai tujuan Standar Kompetensi (SK) dan Kompetensi Dasar (KD) yang telah ditetapkan di sekolah atau madrasah tersebut.

Tujuan dari Penetapan alokasi waktu adalah agar seluruh kompetensi dasar yang ada di dalam kurikulum secara seluruhnya bisa dicapai oleh peserta didik. Prota Bahasa Indonesia di kembangkan oleh Guru mata pelajaran Bahasa Indonesia yang dapat di jadikan pedoman untuk berlangsungnya proses belajar mengajar selama satu tahun.

Program tahunan di jadikan komponen dasar untuk pengambangan program semester, mingguan dan harian dan juga di jadikan komponen untuk pembuatan silabus serta sistem penilaian pencapaian peserta didik.

Saat penyusunnan program tahunan (PROTA) terdapat komponen – komponen penting yang harus di jadikan indentifikasi seperti satuan pendidikan (sekolah), mata pelajaran, tahun pelajaran, standar kompetensi (SK), kompetensi dasar (KD), materi pokok, kelas, alokasi waktu dan keterangan.

Sudahkah Anda membuat PROTA dan memilikinya? Naah, disini disediakan PROTA Mata Pelajaran Bahasa Indonesia kelas 7,8,9 yang bisa Anda download dengan cuma-cuma alias gratis loh sobat. Monggo sobat di download ….

PROTA Bahasa Indonesia SMP Kelas 7,8,9 Semester 1 dan 2

File : Semester 1

PROTA Bahasa Indonesia SMP Kelas 7 Semester 1

PROTA Bahasa Indonesia SMP Kelas 8 Semester 1

PROTA Bahasa Indonesia SMP Kelas 9 Semester 1

File : Semester 2

PROTA Bahasa Indonesia SMP Kelas 7 Semester 2

PROTA Bahasa Indonesia SMP Kelas 8 Semester 2

PROTA Bahasa Indonesia SMP Kelas 9 Semester 2

Sekian dulu ya sobat, terima kasih sudah berkunjung dan sekali lagi semoga bermanfaat.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *